Universitas Katolik Santo Thomas, Kota Medan
Universitas Katolik Santo Thomas, adalah perguruan tinggi swasta di Medan, Indonesia, yang berdiri pada tahun 1984. Rektor saat ini adalah P. Hieronymus Simorangkir, Pr
Fakultas
Universitas Katolik Santo Thomas memiliki 7 fakultas, yaitu:
Fakultas Ekonomi
Fakultas Sastra
Fakultas Teknik
Fakultas Pertanian
Fakultas Filsafat
Fakultas Hukum
Fakultas Ilmu Komputer